Resep Seblak Cilok Ceker |
Resep Seblak Cilok Ceker - Hallo sahabat , Pada artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Seblak Cilok Ceker, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Baca juga : Resep Cilok Isi Daging Ayam
Resep Seblak Cilok Ceker
Bahan-bahan - 2-4 porsi- 5 buah Kencur
- 3 btr Bawang Putih
- 1/2 kg Ceker ayam
- Bakso (sesuai selera)
- 1 ons Cabe rawit
- 1 sdt Garam
- 1/2 sdt Gula
Langkah
- Siapkan cilok yg sudah matang. Cilok homemade (resep bisa dilihat di postingan sebelumnya).
- Haluskan kencur bawang putih, gula, garam, cabe rawit.
- Rebus ceker sampai mpuk kemudian tiriskan.
- Tumis bumbu halus sampai wangi.
- Masukan cilok, ceker dan bakso. Kemudian oseng oseng. Dan koreksi rasa
- Masukan sedikit air dan tunggu sampai mengental.
Demikianlah Artikel Resep Seblak Cilok Ceker
Sekianlah artikel Resep Seblak Cilok Ceker kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon