Info Tips Trick Tutorial.

Wednesday, November 1, 2017

Resep Empal Daging Sapi Manis

Resep Empal Daging Sapi Manis


Resep Empal Daging Sapi Manis - Hallo sahabat , Pada artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Empal Daging Sapi Manis, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

BACA JUGAResep Empal Daging Sapi Simple


Resep Empal Daging Sapi Manis


Bahan-bahan 

  • 1/2 kg daging sapi
  • 3 lbr daun salam
  • 2 btg serei geprek
  • 1 ruas lengkuas geprek
  • 1 sdm air asam jawa
  • 1 sachet santan kara ukuran 65ml

Bumbu halus :

  • 5 siung bawang putih
  • 8 siung bawang merah
  • 1 sdt ketumbar bubuk
  • 3 bh kemiri
  • 1 bh gula merah sisir halus

Bumbu pelengkap :

  • 1 sdt merica
  • 1/2 sdt garam
  • 1 sdm gula
  • 3 sdm kecap manis


Langkah 

  1. Rebus daging sebentar kurang lebih 10 menit, tiriskan, buang airnya, lalu rebus lagi sampai empuk dengan air yg baru
  2. Setelah empuk angkat tiriskan n potong2 sesuai selera, lalu tumbuk asal aja biar agak gepeng, sisihkan
  3. Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan juga salam serei lengkuas, air asam jawa lalu masukkan dagingnya, kasih air sedikit dan kara aduk rata
  4. Masukkan garam, gula, merica dan kecap aduk lagi sampai merata, kecilkan api dan tutup wajan
  5. Tunggu sampai air menyusut dan bumbu meresap, angkat
  6. Goreng dalam minyak panas api sedang sebentar aja, lalu sajikan dan taburi bawang goreng
  7. Sajikan dengan nasi hangat dan sambel goreng



Demikianlah Artikel Resep Empal Daging Sapi Manis

Sekianlah artikel Resep Empal Daging Sapi Manis kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Resep Empal Daging Sapi Manis Rating: 4.5 Diposkan Oleh: BLOG LIRIK LAGU
Terima kasih sudah berkomentar